Hukum Perusahaan
Hukum Bekerja di Bank: Rangkuman Fatwa
Saya baru atau berencana bekerja di Bank, bagaimanakah hukum bekerja di bank menurut beberapa fatwa? Simak jawabannya di sini. Seiring dengan kemajuan zaman, kegiatan perekonomian juga berkembang pesat termasuk dengan adanya Lembaga Keuangan seperti bank dan sistem perbankan. Sistem perbankan konvensional adalah sistem dimana kegiatan ekonominya meliputi pendanaan (tabungan), peminjaman, penukaran mata uang, obligasi, giro, […]